Jun House

jun house

Project Name : Jun House
Area : 120 sqm
Location : East java, indonesia
Client : Mr. Junaedi
Year : 2012
Architects : Argajogja
Structural Engineering : Argajogja

Kenapa dinamakan dengan Jun House?
Ya, karena pemilik rumah ini bernama Mr. Junaedi, diambil dari 3 huruf depan beliau.
Bangunan ini terdiri diatas lahan 7,5 x 8 meter. Bangunan di buat full menyesuaikan luas lahan.

Untuk jumlah pembagian ruang seperti yang terlihat pada denah. Denah lantai 1 terdiri dari ruang tamu ruang keluarga ruang tidur utama dengan kamar mandi dalam, dapur serta taman belakang.


Untuk ruang tamu berada di teras. Kebetulan teras memiliki ukuran yang luas.

denah lantai 1 jun house
denah lantai 1 jun house


Taman belakang berfungsi sebagai sirkulasi udara dalam ruagan agar tidak panas.

2nd floor jun house
2nd floor jun house


Denah lantai 2 terdiri dari 2 kamar tidur, mushola, kamar mandi, serta void sirkulasi udara. Posisi kamar mandi letakan sejajar dengan lantai 1 untuk mempermudah instalasi air bersih dan kotornya.
Untuk lantai 3 digunakan sebagai tempat jemur serta tempat bersantai bersama keluarga tercinta.

3rd floor jun house
3rd floor jun house

Untuk tangga sengaja dibuat putar namun masih memiliki space ditengah. Hal ini dimaksudkan untuk memberikan kesan luas pada rumah ini. Selain itu sirkulasi udara juga lebih baik.

front view jun house
front view jun house
right view jum house
right view jum house
left view jun house
back view jun house
back view jun house
section b jun house
section b jun house
section A jun house
section A jun house

Select item to view

Ingin didesainkan? Hubungi Argajogja Team

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *